Varian Zeta atau garis keturunan P.2, sebuah sub-garis keturunan B.1.1.28, seperti P.1, mula-mula terdeteksi menyebar di negara bagian Rio de Janeiro. Varian tersebut timbul dari mutasi E484K, tetapi bukan mutasi N501Y dan K417T. Varian tersebut berevolusi secara terpisah di Rio de Janeiro tanpa berkaitan langsung dengan varian Gamma dari Manaus.[1][2]
^"PANGO lineages Lineage P.2". COV lineages. Diarsipkan dari asli tanggal 2021-04-28. Diakses tanggal 28 January 2021. P.2… Alias of B.1.1.28.2, Brazilian lineage